Langsung ke konten utama

ECLIPSE MODELLING FRAMEWORK (EMF)

Overview dan Instalasi

EMF didesain untuk memudahkan pendesainan dan pengimplementasian untuk model aplikasi yang terstruktur. Framework java menyediakan fasilitas code generator untuk menjaga fokus dari model aplikasi dan tidak mengimplementasian secara detail. Konsep kunci dari framework, yaitu :
a.       Meta-data
b.      Code generation
c.       Default serialization
EMF dapat digunakan untuk menjelaskan dan membangun sebuah model. Sesuai dengan definisinya, kode java dapat dibangun dan dikembangkan dengan penambahan level yang lebih tinggi dari kode java. Untuk melihat web project-nya disini.
Dalam EMF, model dapat dibuat dengan 3 cara, yaitu :
1.       Menulis file XMI secara langsung.
2.      Ekspor file XMI, dari tools seperti Rational Rose dan Omondo Eclipse UML plugin dan load ke project.
3.       Annotate Java Interfaces dengan properties model.
Cara instalasi EMF, yaitu :
1.      Install Eclipse IDE Java, download disini. Pilih RCP plugins.
2.    Buka aplikasi Eclipse, Klik Menu > Install New Software > Add > Copy link http://download.eclipse.org/modeling/emf/updates/releases/ ke Location.
3.     Pilih EMF SDK 2.5.0 (sesuai dengan release Eclipse, ex: bila Eclipse 3.4.x ambil EMF 2.4.x).
4.      Klik Next >  Next. Tunggu sampai selesai instalasi. Eclipse akan minta restart.
Bila ingin bertanya, comment aja / email yang tercantum di blog ini.
Sumber : Eclipse Development using the Graphical Editing Framework and the Eclipse Modeling Framework (Februari 2004)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengenalan Design Pattern di Java

Java merupakan pemrograman yang berorientasi objek dengan interface, abstract, dan class sebagai bentuk dasar dari kode. Seorang programmer java yang ingin mencapai level expert apakah cukup dengan mengetahui prinsip OOP ( Object Oriented Programming ) ? Jawabannya tidak. Karena ilmu yang harus dipahami selanjutnya adalah Design Pattern dalam membuat kode Java. Design Pattern adalah solusi umum (konteks) terhadap masalah yang sering muncul dalam aplikasi software . Berdasarkan pengertian tersebut, design pattern terdiri dari tiga elemen dasar, yaitu: Konteks : situasi dimana pattern diterapkan (dan biasanya hal ini berulang) Masalah : tujuan atau batasan yang akan dicapai oleh konteks Solusi : desain umum dari masalah yang akan diselesaikan dan ditentukan batasannya

Instalasi Dataiku DSS (Data Science Studio) Di CENTOS 6.6

Dataiku DSS (Data Science Studio) adalah software untuk mengolah dan menggabungkan Big Data dari data mentah (raw) menjadi data yang bisa digunakan. Aplikasi hanya dapat berjalan di server sebagai berikut: Server dengan tipe 64 bit (x86-64) Ubuntu Server, versions 12.04 LTS and 14.04 LTS Debian, version 7 CentOS versions 6.4 and later (tested up to version 7.0) Red Hat Entreprise Linux Server, versions 6.4 and later (tested up to version 7.0) Amazon Linux, version 2013.09 and later (tested up to version 2014.09

Import File CSV to PostgreSQL

Database postgresql adalah software database yang open source (gratis), sehingga pencinta database tidak memerlukan uang untuk membayar lisensi (seperti oracle dll.), kecuali uang ke warnet buat download softwarenya ( klik disini ). Postgresql memang mirip dengan database yang lain seperti mysql, oracle, h2, myDB, dan lain-lain. Sehingga user tidak perlu repot untuk menghafalkan banyak query (perintah pemograman dalam database). Pada artikel ini penulis akan menyajikan salah satu fitur dalam database untuk meng- import isi file CSV ke database. File CSV merupakan kumpulan data dalam tabel (excel dll) dengan delimiter (pembatas) berupa karakter. Contoh : Halaman;kebun;kita;bagus;sekali Pada contoh di atas, data csv dibatasi oleh karakter semicolon (;). Sehingga dalam tabel di excel, tiap kolom tabel akan dibatasi oleh delimiter yang kita inginkan. Sekarang kita masuk ke bagian query dalam postgresql. Dalam meng- import isi file CSV ke database di postgresql, hal yang haru